Peluang Edupreneurship Bagi Kesejahteraan Guru Di Indonesia

Penulis

  • Daniel Kasidi STIE Bentara Persada

DOI:

https://doi.org/10.62820/trt.v6i2.113

Kata Kunci:

Edupreneurship, Kewirausahaan, Pendidikan, Guru

Abstrak

Tidak dapat dipungkiri lagi bahwa guru merupakan roda penggerak sistem pendidikan di Indonesia. Namun kesejahteraan guru masih tergolong sangat kecil. Beban kerja yang berat tidak sebanding dengan pendapatan yang diterima oleh setiap guru. Alhasil guru harus mampu melihat peluang untuk meningkatkan kesejahteraannya. Konsep edupreneurship ,menggabungkan elemen kewirausahaan (entrepreneurship) kedalam unsur pendidikan (education), menjadi salah satu hal yang layak untuk ditekuni oleh guru-guru Indonesia. Penelitian ini memiliki tujuan untuk melihat peluang edupreneurship dalam meningkatkan kesejahteraan guru. Metode penelitian yang dipakai adalah studi literatur pada 14 penelitian terbaru mulai tahun 2018 sampai dengan 2023. Dan penelitian ini menemukan hasil bahwa konsep edupreneurship memiliki peluang yang besar dan positif untuk meningkatkan kesejahteraan guru di Indonesia.

Referensi

Afifaandsari, T. & Subiyantoro. (2022). Pengembangan Jiwa Edupreneurship Melalui Kepemimpinan Yang Demokratis di Lembaga Pendidikan. Jurnal Edusciences (JES). 9(1) ; 279-287

Anggraeni, D., Sudartimin & Suharto. (2019). Unit Produksi dan Jasa Sebagai Edupreneurship. Jurnal Pendidikan : Teori, Penelitian, dan Pengembangan. 4 (7) : 944 – 950

Arifin, M.H. & Herlambang,. Y.T. (2023). Strategi Edupreneur Bagi Calon Guru Sekolah Dasar Dalam Meningkatkan Motivasi Berwirausaha. Communnity Development Journal. 4 (1) : 213 – 216

Asturiyah & Purnamasari, I. (2023). Edupreneurship : Mini Project Herbal Aloe Vera di PAUD. Pena Edukasia. 2 (1) : 1-4

Hardani et al,. (2020). Buku Metode Penelitian Kualitatif & Kuantitatif. Yogyakarta : CV. Pustaka Ilmu Grup

Kuat, T & Santosa, B. (2020). Edupreneurship Through Teaching Factory In Vocational School Of Hospitality Expertise. International Journal of Scientific & Technology Research. 9 (4) : 3115-3118

Mangundjaya, W.L. & Wicaksana, S.A. (2022). Edupreneur : Developing Boardgame As a product of University Entrepreneurial Activities. IJEBD (International Journal of Entrepreneurship and Business Development). 5 (2) : 303-311

Maruntelu, C.L. (2023). The Edupreneur : Empowering Education through Entrepreneurial Innovation. “Ovidius” University Annals, Economic Sciences Series. XXIII(1) : 432-437

McMullan, W.ED. & Long, W.A. (1987). Entrepreneurship Education In The Nineties. Journal of Business Venturing. 2 : 261-275

Nurcahaya, Y.A. & Khabibah, N.A. (2019). Analysis of The Effect of Edupreneurship on Entrepreneurial Interest and Competitiveness of University Graduates. Prosiding 2nd Business and Economics Conference In Utilizing of Modern Technology : 755 – 766

Nurjaya et al,. (2020). Edupreneurship, A Management In Shaping The Nation’s Character. IICET (Indonesian Institute for Counseling, Education and Theraphy). 8(3) : 198-206

Purnamasari, I. et al,. (2022). Edupreneurship Berwawasan Industri Dan Pariwisata Dalam Mendukung Tata Sosial Masyarakat Marjinal. REFLEKSI EDUKATIKA : Jurnal Ilmiah Kependidikan. 12(2) : 249-262

Purwanti, T. (2022). Miris, Guru Jadi Profesi Terbanyak Terjerat Pinjol Ilegal. [Daring], Tersedia pada: https://www.cnbcindonesia.com/tech/20221122193306-37-390322/miris-guru-jadi-profesi-terbanyak-terjerat-pinjol-ilegal. [Diakses 12 Januari 2024]

Putri, A.A. & Subiyantoro. (2022). Nilai-nilai Edupreneurship pada Fun Learning Dalam Membangung Pendidikan Islam. Jurnal Eduscience (JES). 9(2) : 418 – 427

Ramadhan, A. & Pratama, A.M. (2023). Jokowi : Saya Kaget Tingkat Stres Guru Lebih Tinggi dari Pekerjaan Lain . [Daring], Tersedia pada : Jokowi: Saya Kaget Tingkat Stres Guru Lebih Tinggi dari Pekerjaan Lain (kompas.com). [Diakses 12 Januari 2024]

Satterwihite, S. (2018). Edupreneur Leadership : An Online Course Designed To Aid Education Entrepreneurs In Launching New Ventures. (Disertasi Doktor : Universitas Columbia). https://academiccommons.columbia.edu/doi/10.7916/D85B1F0S

Sriyanti & Zanki, A.S. (2021). Best Practice Edupreneurship Berbasis Pembelajaran Sentra Berkebun di PAUD Darusallam Bojonegoro. Al Hikmah : Indonesian Journal Of Early Childhood Islamic Education. 5(1) : 51-62

Sutopo, A.H. (2021). Literature Review dengan NVIVO. Banten : TOPAZART.

Thayyibi, M.I. & Subiyantoro. (2022). Konsep Edupreneurship Dan Urgensinya Bagi Lulusan Perguruan Tinggi. Jurnal Eduscience (JES). 9(1) : 77-91

Unduhan

Diterbitkan

30-12-2023

Cara Mengutip

(1)
Kasidi, D. Peluang Edupreneurship Bagi Kesejahteraan Guru Di Indonesia. TJEM 2023, 6, 113-120.