Pengaruh Motivasi Kerja Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pt Connect Electrical Engineering Di Kota Batam

Penulis

  • Agus Sekti Susila Atmojo

DOI:

https://doi.org/10.62820/trt.v5i2.73

Kata Kunci:

Motivasi Kerja, Kompensasi, Kinerja Karyawan

Abstrak

Penelitian ini dibuat dengan judul “Motivasi Kerja dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan PT Connect Electrical Engineering Batam di Kota Batam.” Adapun tujuan diadakannya penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh motivasi kerja dan kompensasi terhadap kinerja karyawan PT Connect Electrical Engineering di Kota Batam. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini berupa penelitian dengan menyebarkan kuesioner dan studi kepustakaan. Metode penelitian menggunakan teknik penelitian kuantitatif. Jumlah sampel dalam penelitian ini yaitu 66 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persamaan regresi yang berbentuk adalah Y = -3,438+0,496X1+0,767X2. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa baik sendiri-sendiri, motivasi kerja dan kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Sedangkan secara bersama-sama, motivasi kerja dan kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan PT Connect Electrical Engineering di Kota Batam. Keputusan ini didasarkan pada tingkat signifikansi nilai F sebesar 0.000 lebih kecil dari α = 0,05.

Referensi

Andri Feriyanto, S.E., Endang Shyta Triana, S. E. (2015). Pengantar Manajemen (3 in 1) (J. S.Noe (ed.); 1st ed.). MEDIATERA.

Yoyo Sudaryo, S.E., M.M., Ak., C., Dr. Agus Aribowo, S.E., M. M., & Sofiati, D. N. A. (2018). Manajemen Sumber Daya Mansusia kompensasi Tidak Langsungg dan Lingkungan Kerja Fisik (T. Erang (ed.)). Andi.

Duli, N. (2019). Metodologi Penelitian Kuantitatif: Beberapa Konsep Dasar untuk Penulisan Skripsi & Analisis Data dengan SPSS (W. Imaniar (ed.); 1st ed.).

Kasmir. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori dan Praktik) (1st ed.). Rajawali Pers.

PCI Private Limited Integrated Management System Manual. QA10001 Revision 20 Jan 2022.

Sutrisno. (2020). Manajemen Sumber Daya Manusia (1st ed.). Kencana.

V. Wiratna Sujarweni. (2019). Metodologi Penelitian Bisnis dan Ekonomi Pendekatan Kuantitatif. Pustakabarupress.

Ardian, N. (2019). "Pengaruh insentif berbasis kinerja, motivasi kerja, dan kemampuan kerja terhadap prestasi kerja pegawai UNPAB". Jurnal, 4(2), 119–132.

Goni, L. W., A, A., & Sumarauw, J. (2015). "Pengaruh Pelatihan, Penempatan Kerja, Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Bank Sulutgo Kantor Pusat Manado". Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 3(4), 44–54

Kristianti, L. S., Affandi, A., Nurjaya, N., Sunarsi, D., & Rozi, A. (2021). "Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Pariwisata Purwakarta". Jurnal Ilmiah PERKUSI, 1(1), 101. https://doi.org/10.32493/j.perkusi.v1i1.9987

Ma’ruf. (2015). "Metodologi Penelitian Kuantitatif (pertama)". In Amira Dzatin Nabila (Ed.), JINoP (Jurnal Inovasi Pembelajaran) (1st ed.). Deepublish.

Onita Sari Sinaga, Abdurrozzaq Hasibuan, Efendi Eko Priyojadmiko, Marisi Butarbutar, Sukarman Purba, Karwanto Marto Silalahi, A. Nururrochman Hidayatulloh, M. (2020). "Manajemen Kinerja dalam Organisasi" (J. Simarmata (ed.)). Yayasan Kita Menulis

Unduhan

Diterbitkan

08-02-2023

Cara Mengutip

(1)
Atmojo, A. S. S. Pengaruh Motivasi Kerja Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pt Connect Electrical Engineering Di Kota Batam. TJEM 2023, 5, 165-177.